Sabtu, 07 Oktober 2017

Wajib Tahu: Lu Kan Anak IT, Masak Gabisa?

Wajib Tahu: Lu Kan Anak IT, Masak Gabisa?





Anak IT - Anak IT adalah seorang teknisi yang juga kuliah dan mengambil keilmuan IT pada mata perkuliahannya, bahkan orang yang tidak kuliah namun jago mengoperasikan komputer pun kerap dilontari kata-kata " Kamu kan anak IT ? Masak gabisa ". itulah kata-kata legendaris yang sering diucapkan seseorang yang awam pada saat meminta pertolongan kepadanya namun dia merasa tidak sanggup.

Dan biasanya orang awam tersebut meminta seperti berikut ini :
  • Disuruh benerin handphone android Hardbrick atau disuruh nge-root
  • Hack FB dan Hack IG
  • Ngelacak Handphone yang hilang pakai GPS atau nomor HP
  • Upgrade 3G ke 4G
  • Nambah RAM Komputer,Android dan Laptop secara Virtual
  • Unlock Icloud Iphone dan melacak Iphone yang rusak
  • Benerin baterai Laptop dan Android yang soak
  • Bobol wifi wpa2 dikantor.
  • Disuruh ngecek kerusakan PC.
  • Disuruh pentest website.
  • Disuruh Inject internet tanpa kuota dan pulsa
  • Disuruh benerin Edge agar bisa jadi 4G dan kenceng speednya
  • dan masih banyak yang lainnya.

Dan, apabila tak menyaggupinya maka kata tersebutlah yang akan keluar dimulut mereka. "Lu kan anak IT? masa gitu doang gabisa?"
Namun harus diingat, meskipun mereka jago apabila tidak mengerti hal itu juga maka jangan salahkan anak IT tersebut. karena dia bagaikan Guru di sekolah yaitu sangat ahli di bidang tertentu pada IT namun tidak menguasai semua Ilmu IT ya karena manusia adalah single tasking karena jarang sekali manusia yang multi tasking seperti robot/komputer yang disuruh ini itu bisa Contoh: ( buka game dengan buka aplikasi dan juga video editor secara bersamaan)

Lalu...?
apa hubungannya dengan Guru min?

Jawabnya :" karena guru hanyalah menguasai materi yang dia suka, iya memang sebelumnya dia mendapatkan semuanya pada saat masih zamannya sekolah, tapi dia yang memilih berdasarkan kesukaanya"
jadi sama dengan anak IT, IT bagaikan pelajaran. yang menguasai pelajaran coding dimiliki belum tentu bisa hardware, sedangkan menguasai hardware belum tentu bisa coding.

Jadi kalau yang kalian tanya tidak sanggup maka berilah pengertian yah gaes, karena kalian harus berkaca sebelum mengolok mereka "Sudahkah kita menguasai banyak hal?".



Semoga kata-kata legend tersebut tidak menghantui jiwa para orang yang tidak tahu apa-apa dan polos itu hehe...
Saling menghargai saja ya. tak semua orang hebat.


Baca Juga Lainnya :


Semoga apa yang saya sampaikan dapat memberikan pencerahan bagi semua orang.
Jangan lupa Share dan Subscribe ya.
Sekian dan Terimakasih.



Kata Kunci Terkait :
  • Lu Kan Anak IT ?
  • Km Kan Anak IT?
  • Kamu Kan Anak IT?
  • Lo Kan Anak IT?
  • Ente Kan Anak IT?
  • Masak Gitu Doang Gabisa?
  • Masa Gitu Gabisa?
  • Masa Gitu Aja Gabisa?
  • Masa Gabisa?
  • Masa Gabisa Sih?



PERLU DIKETAHUI


Iklan yang tampil pada halaman situs ini sepenuhnya sudah diatur oleh Pihak Google, kami hanya menyediakan tempat kosong khusus untuk iklan dari Google. Maka, apabila ada iklan yang dirasa kurang baik bagi anda sehingga tidak seharusnya ditampilkan, harap segera menginformasikan hal tersebut kepada kami dengan melalui Formulir Kontak yang ada di bagian bawah sendiri pada situs ini. Kemudian, kami akan segera menyampaikannya pada pihak Google terkait masalah tersebut.
Laporan dapat anda sertakan lampiran :
  • Nama Iklan
  • Alamat Screenshoot(Gambar) Iklan


Load Disqus Comments Hide Disqus Comments